Tentang


Assalamualaikum wr. wb.
 

Dibuat oleh seorang wanita bernama Nurlely Komariah Lubis sejak 25 November 2014. Dengan satu tujuan yaitu untuk berbagi cerita ke orang banyak.

Azayakana iro nidji itu sendiri diberikan oleh seorang laki-laki yang selalu menjadi semangat baru untuk saya dalam menjalani lika liku kehidupan ini. Konon kata tersebut berasal dari bahasa jepang yang artinya Warna Hidup Pelangi. saya menjadikan itu sebagai nama di blog saya karena filosofi berikut : 

"didalam kehidupan di dunia itu bagaikan Warna, ada yang hitam, putih, biru, merah maupun kuning. semua warna berbeda begitu juga dengan kehidupan. kadang senang, bahagia, sedih, kecewa. tapi dibalik kisah apapun itu pasti akan ada Hidup yang indah. sama halnya setelah hujan petir pasti akan ada Pelangi yang menghiasi langit."

Semoga di Blog ini kita sama-sama bisa berbagi cerita dan belajar bersama untuk hidup yang lebih baik.




Wassalamualaikum wr.wb
Nurlely Komariah Lubis

0 komentar:

Posting Komentar